More

    Dishub DKI Razia 623 Kendaraan Bermotor Melanggar Arah di Jakarta selama 9 Hari

    3. Dinas Perhubungan (Sudinhub) Jakarta Utara

    Lokasi yang menjadi tanggung jawab Sudinhub Jakarta Utara meliputi Jalan Raya Cilincing, Jalan Kramat Jaya, Jalan Danau Sunter, Jalan Pluit Raya Selatan, TL Akses Marunda, Jalan Gunung Sahari, TL Emporium, TL Tanah Merdeka, Simpang Danau Sunter Selatan, serta Jalan Boulevard Barat.

    4. Dinas Perhubungan (Sudinhub) Jakarta Barat

    Sudinhub Jakarta Barat bertanggung jawab atas Jalan Ring Road Rawa Buaya, Jalan Ring Road Cengkareng, Jalan Pintu Air Cengkareng, Jalan Kalideres, Jalan Daan Mogot, Kolong Fly Over Rawa Buaya, Jalan Ring Road Kapuk, dan Jalan Brigjend Katamso.

    5. Dinas Perhubungan (Sudinhub) Jakarta Selatan

    Pada wilayah Jakarta Selatan, Sudinhub bertanggung jawab atas Jalan Raya Kalibata, Jalan HR Rasuna Said, Jalan Taman Setiabudi 2, Jalan Ciputat Raya, Jalan Taman Setiabudi 1, Jalan Pasar Minggu, Jalan Kapten Tendean, Jalan Taman Bakri, Jalan Tanjung Barat, dan Jalan Rawajati.

    6. Dinas Perhubungan (Sudinhub) Jakarta Timur

    Wilayah yang menjadi tanggung jawab Sudinhub Jakarta Timur meliputi Jalan Raya I Gusti Ngurah Rai, Jalan Raya Bekasi, Jalan Layang (Fly Over) Pondok Kopi, Turunan “Fly Over” Klender, Jalan Pemuda, Jalan DI Panjaitan, Jalan Cipinang Besar, Jalan Usman Harun, Jalan TB Simatupang, Jalan Baru, Jalan Dr Soemarno, Jalan Raya Bogor, serta Jalan Supriadi.

    Source link