Abdul Wahid mengatakan, bus yang dikemudikan NK (49) mengangkut 58 anak Taman Kanak-kanak (TK). Menurut informasi, awalnya muncul percikan api di bagian mesin dari bawah pendingin udara. Dengan cepat, api membesar.
Bus Angkut 58 Siswa TK Kebakaran di Jalan Tol Wiyoto Jaktim
